Menko Puan: Profesionalitas Guru, Faktor Utama Penentu Kualitas Pendidikan

Menko Pemberdayaan Manusia dan Kebudayaan, Puan Maharani berpidato dalam HUT PGRI ke-70 di Gelora Bung Karno, Jakarta, 13 Desember 2015.
Jakarta - Menteri Koordinator Pembangunana= Manusia dan Kebudayaan (PMK) Puan Maharani mengatakan, profesionalisme guru merupakan faktor utama penentu kualitas pendidikan. Sebab guru merupakan pihak yang secara berkelanjutan mendidik dan mencerdaskan anak bangsa melalui pendidikan karakter.

Saya minta guru fokus memberikan pelayanan pendidikan yang berkualitas bagi anak bangsa, karena guru merupakan faktor penentu kualitas anak bangsa,” kata Puan pada sambutan Puncak HUT PGRI yang bertemakan, Memantapkan Soliditas dan Solidaritas untuk Mewujudkan PGRI Sebagai Organisasi Profesi Guru di Gedung Glora Bung Karno (GKB), Jakarta, Minggu (13/12).

Dia menambahkan, guru diharapkan dapat meningkatkan skill, inovasi dan kompetensi yang berkelanjutan sehingga dapat menuntun anak bangsa menggapai impian, dengan cara mengubah metode pembelajaran. Sebab anak generasi sekarang memiliki rasa ingin tahu yang tinggi. Maka guru harus mampu memposisikan diri sebagai teladan dan partner di segala bidang.

Politisi Partai PDI ini, menuturkan, guru merupakan pendidik yang membentuk karakter anak bangsa menjadi berbudaya melalui formal dan nonformal, maka guru memiliki peran penting dalam keluarga dan lingkungan.

Putri Presiden kelima Republik Indonesia ini menyebutkan, kunci pembangunan bangsa ada pada pendidikan maka harus ditingkatkan sumber daya manusia (SDM) karena peningkatan SDM menciptakan nilai tambah, inovasi dan revolusi mental yang diperlukan untuk dapat berkompetisi dengan negara- negara lain. Guru merupakan ujung tombak untuk mewujudkannya.

Guru mentransfer ilmu dan juga menjadi contoh dan teladan yang baik bagi anak –anak,” karena mereka adalah ujung tombak pendidikan,” ujar dia. (beritasatu)

COMMENTS

BLOGGER


Nama

ADMINISTRASI,23,Akreditasi,16,Akreditasi SMA-MA,6,Akreditasi TK-RA,9,Akreditasi-SD-MI,4,Akreditasi-SMP-MTs,3,ANBK,1,Aplikasi,47,Asus,1,Ayu Ting Ting,10,Bahasa Indonesia,3,Beasiswa,5,Berita,403,BOS,9,Buku,23,Buku Kelas 4,4,BUKU PKLK 11,1,Buku SMK 10,5,Buku-SD-MI,34,Buku-SMA-MA,14,Buku-SMK,19,Buku-SMP-MTs,12,Cara,36,CPE220,5,CPNS,6,DAK,9,DAPODIK,40,DAPODIKDAS,2,Definisi,7,Demy,1,DHGTK,4,DIKTI,1,EMIS,4,Eny Sagita,10,ERAPOR,7,Facebook,4,Fisika X,2,Game,1,Geografi,13,GURU,20,Guru Pembelajar,4,Hardware,2,Informasi-Guru,71,Internasional,1,IPA,4,IPA 5,1,IsNews,4,Jadwal,1,Jawa,1,Juknis,69,Kata,1,KEMENAG,1,KEMENDAGRI,20,KEMENHUB,5,KEMKES,11,Kepala Sekolah,2,Kisi-Kisi,3,KKM,2,KOMINFO,4,Kurikulum,3,Kurikulum-2013,43,Lagu,2,Lagu PAUD/TK,1,LBE,1,LPIR,1,Makalah,1,Matematika,2,Matematika-Kls-8,1,Materi PAI,1,Materi PAI KTSP,1,Materi-Kelas-8,1,MEDIA,5,Melly Goeslaw,1,MENPAN,3,Metode,1,Narrative Text,6,Nasional,4,NOT LAGU,45,NPSN,2,NUPTK,6,O2SN,2,OMBUDSMAN,1,OSN,1,Otak,2,Padamu Negeri,7,Padamu-Siap,27,Pajak,1,Parenting,23,PAUD,19,Perangkat SD-MI,1,PERANGKAT TK A,8,PERANGKAT TK B,1,PERATURAN,5,PERMEN,31,PERMENDIKBUD,101,PERMENKEU,8,PIP,8,PKB,7,PNS Guru,1,POS,2,PP,2,PRAKERIN,2,Pramuka,1,Promes,2,Prota,2,PUPNS,5,Rocket Rockers,1,RPP,7,RPP Penjaskes,1,RPP SMK,1,RPP SMK Kurikulum 2013,2,RPP-Silabus,21,RPP-Silabus-Agama-Kls-10,6,RPP-Silabus-Kls-1,25,Rpp-Silabus-Kls-10,33,Rpp-Silabus-Kls-11,23,Rpp-Silabus-Kls-12,6,RPP-Silabus-Kls-2,19,RPP-Silabus-Kls-3,4,RPP-Silabus-Kls-4,43,RPP-Silabus-Kls-5,31,RPP-Silabus-Kls-6,5,Rpp-Silabus-Kls-7,32,RPP-Silabus-Kls-8,16,Rpp-Silabus-Kls-9,12,RPP-Silabus-Kls-X,30,RPP-SILABUS-MTS,2,RPP-Silabus-SD,10,RPP-Silabus-SMP,3,SBK,3,Sejarah,1,Seni,3,Sertifikasi,38,Silabus SMK,1,SIMPATIKA,49,SK,2,SKTP,3,SMK,11,SMK-XII/TI,1,SMP,1,SMP-7,1,Soal,14,Soal B.Indonesia Kelas 6,1,Soal IPA Kelas 6,1,Soal Matematika Kelas 6,1,Soal-Kls-1,9,Soal-Kls-12,2,Soal-Kls-2,7,Soal-Kls-2-IPA-UAS,1,Soal-Kls-2-IPS,1,Soal-Kls-2-PAI,3,Soal-Kls-2-PJOK,1,Soal-Kls-2-SBK,1,Soal-Kls-3,5,Soal-Kls-3-IPA,1,Soal-Kls-4,9,Soal-Kls-4-K13,5,Soal-Kls-5,16,Soal-Kls-5-K13,1,Soal-Kls-6,8,Software,5,Story,9,Surat,17,Tekno,12,Tenda,5,TL-WA7210N,1,TOTOLINK,5,TP-LINK,6,UAMBN,3,UAS KLS 1,1,UKG,12,Ukuran,6,Ukuran Kertas A1,1,Ukuran Kertas A1 Dalam Cm,1,Ukuran Kertas A1 Dalam Inc,1,Ukuran Kertas A1 Dalam Mm,1,Ukuran Kertas A1 Dalam Pixel,2,Ukuran Kertas A2 Dalam Pixel,1,Ukuran Kertas A3 Dalam Pixel,1,Ukuran Kertas A4 Dalam Cm,1,Ukuran Kertas A4 Dalam Inch,1,Ukuran Kertas A4 Dalam Mm,1,Ukuran Kertas A4 Dalam Pixel,2,Ukuran Kertas A5 Dalam Pixel,1,UN,12,US,1,US-UN,35,US-UN-SD,13,US-UN-SMK,10,US-UN-SMP-MTs,9,UTS,2,UTS KLS 10,1,UTS KLS 11,1,UTS KLS 8,1,UTS-KLS-1,2,UTS-KLS-1-B-Inggris,1,UTS-kLS-2,1,UTS-KLS-3,1,UTS-KLS-4,1,UTS-KLS-6,7,UTS-SMA-MA,2,
ltr
item
FileNya: Menko Puan: Profesionalitas Guru, Faktor Utama Penentu Kualitas Pendidikan
Menko Puan: Profesionalitas Guru, Faktor Utama Penentu Kualitas Pendidikan
Jakarta - Menteri Koordinator Pembangunana= Manusia dan Kebudayaan (PMK) Puan Maharani mengatakan, profesionalisme guru merupakan faktor utama penentu kualitas pendidikan. Sebab guru merupakan pihak yang secara berkelanjutan mendidik dan mencerdaskan anak bangsa melalui pendidikan karakter.
http://4.bp.blogspot.com/-8_sbd-iG2TY/Vm2G7ah6JNI/AAAAAAAACo0/5BAr4ms9Tg8/s400/121449992863.jpg
http://4.bp.blogspot.com/-8_sbd-iG2TY/Vm2G7ah6JNI/AAAAAAAACo0/5BAr4ms9Tg8/s72-c/121449992863.jpg
FileNya
https://www.filenya.com/2015/12/menko-puan-profesionalitas-guru-faktor.html
https://www.filenya.com/
https://www.filenya.com/
https://www.filenya.com/2015/12/menko-puan-profesionalitas-guru-faktor.html
true
6982853004180816692
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy